Kakao : Seri Tanaman Bahan Baku Industri

Pengarang : Bambang Haryono, S.T.P
Subyek       : Kopi - Seri Tanaman Bahan Baku Industri  
Penerbit     : Trisula Adisakti
Tahun          : 2013
Tempat       : Indonesia
Klasifikasi   :
633.7
 
Kolasi         : 80 hlm

Sinopsis     :

Sejarah tanaman kakao yang datang ke Indonesia. Orang Spanyol awalnya membawa tanaman kakao ini dari Benua Amerika ke bagian benua-benua lainnya. Daerah pertama di Nusantara yang ditanami pohon kakao adalah Manado, Sulawesi Utara. Pohon kakao tersebut didatangkan dari Filipina. Bangsa Spanyol yang membawa tanaman kakao ini ke Filipina. Dari Filipina kemudian masuk ke Manado. 
Tanaman kakao mulai dibudayakan dengan serius pada tahun 1920. Saat itu mulai dibuka perkebunan-perkebunan kakao di Jawa Timur, Jawa Tengah, dan Jawa Barat oleh Pemerintah Belanda. Setelah itu, perkebunan - perkebunan kakao lainnya berkembang sampai ke Sumatra, Kalimantan, hingga Sulawesi. 

Kopi : Seri Tanaman Bahan Baku Industri

Pengarang : Bambang Haryono, S.T.P
Subyek       : Kopi - Seri Tanaman Bahan Baku Industri
Penerbit     : Trisula Adisakti
Tahun          : 2013
Tempat       : Indonesia
Klasifikasi  : 633.7

Kolasi         : 80 hlm

Sinopsis     :
Kopi adalah salah satu jenis tanaman hasil industri. Kopi dapat diramu menjadi berbagai jenis minuman yang dapat dihidangkan dan terasa nikmat. Tanaman kopi harus diolah terlebih dahulu sebelum dikonsumsi menjadi minuman yang merakyat. Industri pengolahan sumber daya alam semakin berkembang untuk kebutuhan dan keinginan semua orang. Berbagai bentuk kebutuhan hidup kita seperti minyak goreng, sabun mandi, obat-obatan, makanan olahan, tempat tinggal, pakaian, dan berbagai macam kebutuhan hidup berkembang dan semakin beragam, dari jenis maupun kualitasnya. 

Life Traveler : Suatu Ketika di Sebuah Perjalanan

Pengarang : Drs. Akh. Kardimin, M.Hum
Subyek       : Toefl - Panduan Tes
Penerbit     : Pustaka Pelajar
Tahun          : 2008
Tempat       : Yogyakarta
Klasifikasi  : 425

Kolasi         : 525 hlm

Sinopsis     :

Buku ini bukan satu-satunya buku traveling di Indonesia, dan barangkali ada buku-buku traveling lain yang memuat lebih banyak titik tujuan. Namun, Windy membuat buku ini istimewa karena kepekaannya dalam mengamati dan berinteraksi. IA juga seorang penutur yang baik, yang mengantarkan pembacanya dalam aliran yang jernih dan lancar. Dan bagi saya, itulah yang melengkapkkan sebuah buku bertemakan perjalanan. Pengamatan internal, dan tak melulu eksternal. 
- Dewi "Dee" Lestari , Penulis. 

Perfect Structure For Better TOEFL

Pengarang : Drs. Akh. Kardimin, M.Hum
Subyek       : Toefl - Panduan Tes
Penerbit     : Pustaka Pelajar
Tahun          : 2008
Tempat       : Yogyakarta
Klasifikasi  : 425

Kolasi         : 525 hlm

Sinopsis     :

Kebutuhan bahasa Inggris di berbagai bidang telah disadari dan dirasakan Negara untuk tujuan yang bermacam-macam itu. Secara umum, bahasa Inggris dipelajari dan dikuasai oleh orang- orang tersebut untuk kepentingan kerja dan kepentingan studi. Hal ini terjadi karena dunia memang sudah menuntut yang demikian. Tidak terlepas orang-orang di negara berkembang juga sangat antusias menguasai bahasa Inggris.

GETHORA : Bangkitnya Sang Penguasa Mantra

Pengarang :Omadi Pamouz
Subyek       : Fiksi - Novel
Penerbit     : Samanty
Tahun          : 2010
Tempat       : Yogyakarta
Klasifikasi  : 899.221

Kolasi         : 431 hlm

Sinopsis     :

Gethora menampakkan diri dalam penglihatan Zaeres yang sekarat, memberitahukan kedatangannya. Selama penantian panjang hingga ramalan kedaluwarsa, dan Aghnort (penguasa Ghoylder) tak berhenti menebar ketakutan di Balsard. Seorang pemuda bernama Zake datang membawa harapan. Dan, Gethora berada persis di dalam ingatannya.

Menyambut Pagi Di Bromo, Melepas Penat Di Raja Ampat

Pengarang : Asita Djojo Koesoemo
Subyek       : Traveling - Panduan
Penerbit     : Gramedia
Tahun          : 2013
Tempat       : Indonesia
Klasifikasi  : 910.2

Kolasi         : 135 hlm : ilustrasi gambar

Sinopsis     :
Indonesia mempunyai banyak sekali objek wisata yang sangat menarik dan beragam berupa pegunungan, pantai, pulau, petilasan atau peninggalan bersejarah, kebiasaan masyarakat, flora dan fauna, kuliner, serta masih banyak lagi. Sedih rasanya mendengar banyak wisatawan asing berkali-kali datang ke Indonesia dan

MATEMATIKA SHALAT : RAHASIA HIKMAH DIBALIK PERINTAH

Pengarang : Gus AA
Subyek       : Doa - Shalat
Penerbit     : Rahma Media Pustaka  
Tahun          : 2009
Tempat       : Surakarta
Klasifikasi  : 2x4.1  
Kolasi         : 216 hlm.
 
Sinopsis     :
Shalat menyimpan rahasia yang tak terhingga banyaknya. Mulai dari takbir sampai salam semuanya mengandung pesan berharga untuk manusia. Meski demikian, segudang tanda tanya masih menyelimuti banyak manusia. Misteri tentang rahasia shalat sepertinya tidak akan pernah habis.

Kunci - Kunci Pembuka Pintu Rezeki

Pengarang : Majdi asy-Syahawi
Subyek       : Doa - Pembuka Rezeki
Penerbit     : Ziyad
Tahun          : 2008
Tempat       : Surakarta
Klasifikasi  : 2x2.7

Kolasi         : 181 hlm.

Sinopsis     :
Allah telah menetapkan takdir dan membagi rezeki sejak lima puluh ribu tahun sebelum diciptakan - Nya langit dan bumi. apa yang telah ditakdirkan Allah, tidak mustahil dan pasti terjadi. allah meluaskan dan menetapkan rezeki kepada orang-orang sesuai dengan kehendak-Nya. tidak seorang pun makhluk yang dapat

Brazil and Indonesia A Visual Journey

Pengarang : Joao Paulo Barbosa
Subyek       : Brazil - Biografi
Penerbit     : KBRI -Brazil Indonesia
Tahun          : 2007
Tempat       :  Indonesia - Brazil
Klasifikasi  : 981

Kolasi         : 80 hlm.

Sinopsis     :
Biograf brasil indonesia ini berisi kumpulan foto-foto karya Joao Paulo Barbosa. Tempat pengambilan gambar berada di lokasi yang unik dan eksotik berada negara Indonesia dan Brazil. Suasana dunia yang alami dan budaya selalu menarik perhatiannya dan ia menangkap momen yang tidak terlupakan diberbagai belahan dunia melalui gambar - gambarnya, yang kemudian diterbitkan dalam berbagai buku, majalah, pameran, dan musium.   

KAUMAN : MUHAMMADIYAH UNDERCOVER

Pengarang : Sidik Jatmika
Subyek       : Kauman - Undercover
Penerbit     : Gelanggang
Tahun          : 2010
Tempat       : Yogyakarta
Klasifikasi  : 200

Kolasi        : 130 hlm.

Sinopsis     :
Kauman, sebuah kampung di Yogyakarta yang merupakan asal gerakan Muhammadiyah ini memang menarik untuk ditelusuri. Tidak saja dari sisi sejarahnya yang unik, tetapi juga dari budaya masyarakatnya yang terkenal memiliki ciri khas tersendiri.

Sukarno, Tentara, PKI : Segitiga Kekuasaan sebelum Prahara Politik 1961-1965

Pengarang : H. Rosihan Anwar
Subyek       : Biografi - Sukarno
Penerbit     : Yayasan Obor Indonesia
Tahun          : 2006
Tempat       : Jakarta
Klasifikasi  : 959.8036

Kolasi        : 396 hlm.

Sinopsis     :
Banyak sudah terbit buku mengenai "Penelusuran Sejarah tahun 1965" dengan berbagai kesimpulan yang diusungnya. Buku ini lain lagi ceritanya; merupakan diusungnya. Buku ini lain lagi ceritanya; merupakan kesaksian catatan harian Rosihan Anwar "in the mood of diaries at the crucial moment" yang ditulis dengan objektif dan tekun

Anak Muda Jogja Apa Ceritamu?

Pengarang : Remaja Perwakilan Pelajar SMA/ SMK kota Jogjakarta
Subyek       : Fiksi - Essai
Penerbit     : Yayasan Kampung Halaman
Tahun          : 2012
Tempat       : Yogyakarta
Klasifikasi  : 899
.221  
Kolasi        : 108 hlm.

Sinopsis     :
Buku ini adalah berisi kumpulan esai anak-anak muda jogjakarta yang tergabung dalam organisasi kepemudaan. Berkerjasama dengan Kementrian Pemuda dan Olahraga dalam rangka membangun kesadaran, pemahaman, dan sikap pemuda terhadap perubahan lingkungan, serta membangkitkan potensi dan

Tujuhbelas Pena Untuk Dunia Kumpulan Cerpen

Pengarang : Tim Parama SMAN 1 Batu
Subyek       : Antologi Cerpen
Penerbit     : Pustaka Nurul Haqqy
Tahun          : 2012
Tempat       : Malang Jatim
Klasifikasi  : 809.301

 Kolasi        : 198 hlm.

Sinopsis     :
Buku ini berisi kumpulan cerpen karya siswa-siswi SMA N 1 Batu Malang. Antologi fiksi ini merupakan karya selain majalah Parama. Proses penulisan buku melibatkan seluruh siswa SMA Negeri 1 Batu, melalui proses audisi cerpen

Proses Kreatif Penulisan dan Pemanggungan (Bergelut dengan Fakta dan Fiksi)

Pengarang : Y.B. Margantoro
Subyek       : Menulis fakta dan fiksi
Penerbit     : Balai Bahasa Yogyakarta
Tahun          : 2012
Tempat       : Yogyakarta
Klasifikasi  : 808

 Kolasi        : 224 hlm.

Sinopsis     :
Buku ini diterbitkan untuk memberi motivasi sekaligus bimbingan kepada pembaca (guru, dosen, siswa, mahasiswa maupun masyarakat umum) agar mengetahui bagaimana langkah-langkah proses kreatif penulisan dan pemanggungan. Untuk mewujudkan harapan itu dipilihlah tulisan-tulisan sederhana berkaitan dengan

PISUNGSUNG : Antologi Geguritan lan Cerkak

Pengarang : Dhanu Priyo Prabowo
Subyek       : Antologi geguritan - cerita cekak
Penerbit     : Pustaka Pelajar
Tahun          : 1997
Tempat       : Yogyakarta
Klasifikasi  : 819

 Kolasi        : 196 hlm.

Sinopsis     :
Pisungsung iki aweh pituduh menawa sutresna budaya (Jawa) tansah adreng anggone menggalihake tumangkare sastra Jawa. Anggitan-anggitan sastra Jawa kang kaimpun ing Antologi Pisungsung kepethik saka karya-karyane pengarang kang wus nate dipacak ing hudyana Jawa Djaka Lodang, Mekar Sari, Praba, Pagagan (Ngayogyakarta), Jawa Anyar (Surakarta), Panyebar Semangat, Jaya Baya

Antologi Geguritan Mayang Sumirat

Pengarang : Muryalelana
Subyek       : Fiksi - Antologi Geguritan Basa Jawi
Penerbit     : Balai Bahasa Yogyakarta
Tahun          : 2012
Tempat       : Yogyakarta
Klasifikasi  : 819

 Kolasi        : 66 hlm.

Sinopsis     :
Antologi geguritan Mayangsumirat puniko kajumput lan kaimpun dados setunggal sami kapacak wonten ing kalawarti Djoko Lodang. Istingarah nggampilaken ing panyemak kagem sok sintena ingkang badhe nlusur sejarah ngrembakaning kasusastran Jawi ing jaman samangke. Krenah punika kasurung awit boten sekedhik

Hot, Flat, and Crowded (Mengapa dunia memerlukan revolusi hijau dan bagaimana kita memperbarui masa depan global kita)

Pengarang : Thomas L. Friedman
Subyek       : Nonfiksi Bisnis - Ekonomi - Sains
Penerbit     : PT Gramedia Pustaka Utama
Tahun          : 2012
Tempat       : JAKARTA
Klasifikasi  : 337

 Kolasi         : 582 hlm.

Sinopsis     :
Buku laris karya Thomas L. Friedman The World Is Flat yang sangat fenomenal ini telah membantu jutaan pembacanya untuk melihat dunia dengan cara berbeda. Friedman mengambil sudut pandang baru dan provokatif untuk dia dari tantangan-tantangan terbesar yang dihadapi umat manusia. Krisis lingkungan global serta hilangnya fokus dan kepentingan nasional Amerika pasca sebelas september. Ini

Soal dan Pembahasan Olimpiade Sains Nasional Bidang Matematika Tingkat Nasional (OSN) Tahun 2002 - 2011 Tingkat SMA/MA

Pengarang : Eddy Hermanto
Subyek       : OlimpiadeMatematika - Tingkat Nasional (OSN)
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : JAKARTA
Klasifikasi  : 371.351.0

 Kolasi         :  113 hlm.

Sinopsis     :

Olimpiade Sains Nasional (OSN) di Indonesia sudah mulai pada tahun 2002, tetapi Olimpiade khusus matematika sudah dimulai pada tahun 1989 untuk tingkat SMA. Proses seleksi untuk OSN ada 3 tahap, yaitu Tingkat kota/ Kabupaten, Tingkat Provinsi dan Tingkat Nasional. Untuk memilih 30 siswa terbaik (5 medali emas, 10 medali perak dan 15 medali perunggu). Dari 30 siswa terbaik akan diberi pembinaan untuk menghadapi Olimpiade tingkat Internasional.

Soal dan Pembahasan Olimpiade Sains Nasional Bidang Matematika Tingkat Provinsi (OSP)Tahun 2002 - 2011 Tingkat SMA/MA

Pengarang : Eddy Hermanto
Subyek       : OlimpiadeMatematika - Tingkat Provinsi (OSP)
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : JAKARTA
Klasifikasi  : 371.351.0

 Kolasi         :  183 hlm.

Sinopsis     :
Olimpiade Sains Nasional (OSN) di Indonesia sudah mulai pada tahun 2002, tetapi Olimpiade khusus matematika sudah dimulai pada tahun 1989 untuk tingkat SMA. Proses seleksi untuk OSN ada 3 tahap, yaitu Tingkat kota/ Kabupaten, Tingkat Provinsi dan Tingkat Nasional. Untuk memilih 30 siswa terbaik (5 medali emas, 10 medali perak dan 15 medali perunggu). Dari 30 siswa terbaik akan diberi pembinaan untuk menghadapi Olimpiade tingkat Internasional.

Soal dan Pembahasan Olimpiade Sains Nasional Bidang Matematika Tingkat Kabupaten/ Kota (OSK) Tahun 2002-2011 Tingkat SMA/MA

Pengarang : Eddy Hermanto
Subyek       : Olimpiade Matematika - Tingkat Kota (OSK)
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : JAKARTA
Klasifikasi  : 371.351.0

 Kolasi         :  136 hlm.

Sinopsis     :
Olimpiade Sains Nasional (OSN) di Indonesia sudah mulai pada tahun 2002, tetapi Olimpiade khusus matematika sudah dimulai pada tahun 1989 untuk tingkat SMA. Proses seleksi untuk OSN ada 3 tahap, yaitu Tingkat kota/ Kabupaten, Tingkat Provinsi dan Tingkat Nasional. Untuk memilih 30 siswa terbaik (5 medali emas, 10 medali perak dan 15 medali perunggu). Dari 30 siswa terbaik akan diberi pembinaan untuk menghadapi Olimpiade tingkat Internasional.

KUMPULAN PRAKTIKUM KIMIA

Judul seri   :  Pengembangan Keterampilan dan Wawasan Siswa Tingkat SMA/MA
Pengarang : Deana Wahyuningrum
Subyek       : Praktikum - Kimia - SMA
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2011
Tempat       : Depok
Klasifikasi  :
371.354.0
Kolasi         : 140 hlm.


Sinopsis     :
Kimia adalah ilmu yang berdasarkan pada eksperimen. Untuk memahami suatu konsep kimia diperlukan bukti eksak yang diperoleh dari percobaan di laboratorium. Selain itu, eksperimen juga memilih keterampilan seseorang sehingga

Materi Persiapan Olimpiade Kimia Anorganik Jilid 2 Tingkat SMA/MA

Pengarang : Ismunaryo Moenandar
Subyek       : Olimpiade Sains - Kimia Anorganik - SMA
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : Depok
Klasifikasi  :
371.345.0
Kolasi         : 302 hlm.


Sinopsis     :

Ilmu kimia sebagai bagian ilmu sains, merupakan bidang ilmu yang sangat dekat dengan kehidupan nyata, ilmu kimia setia menemani aktifitas kehidupan manusia. Ilmu kimia melekat dengan aktifitas kehidupan, lingkungan, dan alam semesta. Ilmu kimia sangat fundamental. Kurikulum bagi siswa SMA/ MA masih O level (Original level). Oleh karenanya dengan mempelajari dan memahami level A buku kimia ini diharapkan siswa SMA/MA akan lebih mampu menghadapi soal-soal di lomba atau seleksi olimpiade sains, mulai tingkat

Materi Persiapan Olimpade Kimia Anorganik Jilid 1 Tingkat SMA/ MA

Pengarang : Ismunaryo Moenandar
Subyek       : Olimpiade Sains - Kimia Anorganik - SMA
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : Depok
Klasifikasi  :
371.345.0
Kolasi         : 428 hlm.


Sinopsis     :
Ilmu kimia sebagai bagian ilmu sains, merupakan bidang ilmu yang sangat dekat dengan kehidupan nyata, ilmu kimia setia menemani aktifitas kehidupan manusia. Ilmu kimia melekat dengan aktifitas kehidupan, lingkungan, dan alam semesta. Ilmu kimia sangat fundamental. Kurikulum bagi siswa SMA/ MA masih O level (Original level). Oleh karenanya dengan mempelajari dan memahami level A buku kimia ini diharapkan siswa SMA/MA akan lebih mampu menghadapi soal-soal di lomba atau seleksi olimpiade sains, mulai tingkat kab/kota, provinsi, sampai dengan nasional.

Buku Panduan Praktikum Olimpide Biologi (TOBI) : Kumpulan Modul Praktikum Biologi untuk Persiapan Olimpiade Sains Nasional/ Internasional


Pengarang : Angga Dwiartama
Subyek       : Olimpiade Sains - Biologi - SMA
Penerbit     : Tim Olimpiade Biologi Indonesia
Tahun          : 2011
Tempat       : Bandung
Klasifikasi  :
371.3
Kolasi         : 129 hlm.


Sinopsis     :
Biologi murupakan ilmu hayati yang akan terus berkembang dan dibutuhkan selama manusia hidup di muka bumi ini. Perekmbangan ilmu biologi diberbagai bidang seperti bioteknologi, lingkungan, pertanian, peternakan, dan medik telah memberikan sumbangan besar terhadap kehidupan masyarakat. Perkembangan ilmu biologi saat ini memungkinkan manusia untuk melakukan pemuliaan tanaman, pembuatan clone tanaman yang tahan hama, pemulihan lahan

Panduan USM STAN Terbaru Dilengkapi Dengan Kumpulan Soal-soal Prediksi Soal USM STAN 2009-2013

Pengarang : Riandi Ahmad
Subyek       : Kumpulan Soal USM STAN
Penerbit     : STAN
Tahun          : 2013
Tempat       : Tangerang
Klasifikasi  : 371.26

Kolasi         : 206 hlm.


Sinopsis     :
Buku ini merupakan kumpulan soal-soal ujian masuk Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) edisi pertama tahun 2014 yang ditulis oleh Tim Alumni STAN. Tujuan disusun buku ini adalah memberikan gambaran kepada para calon mahasiswa STAN yang akan mengikuti USM STAN tahun 2014. STAN adalah merupakan salah

PENGANTAR ILMU EKONOMI (MIKROEKONOMI & MAKROEKONOMI)

Pengarang : Prathama Rahardja
Subyek       : Buku Seri - Teori Ekonomi
Penerbit     : Lembaga Penerbit Fakultas Universitas Indonesia
Tahun          : 2008
Tempat       : Jakarta
Klasifikasi  : 330.001

Kolasi         : 490 hlm.


Sinopsis     :
Buku ini bertujuan memberikan pengenalan tentang konsep-konsep dasar ilmu ekonomi, berisi ilmu mikroekonomi dan makroekonomi (4sks). Pada bagian mikroekonomi (bagian pertama) membahas antara lain tentang mekanisme pasar, perilaku

Kumpulan Soal-soal Olimpiade Fisika Tingkat SMA/MA

Pengarang : TIM LOPI
Subyek       : Olimpiade Fisika - tingkat Nasional/ Internasional
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2011
Tempat       : BANDUNG
Klasifikasi  : 371.353.0

Kolasi         : 196 hlm.


Sinopsis     :
Mata pelajaran fisika merupakan salah satu mata pelajaran yang turut serta diperlombakan dalam OSN sejak pertama sekali terselenggara. Sejak OSN pertama sekali hingga OSN tahun 2010 materi soal yang diberikan selama seleksi tingkat kabupaten/ Kota hingga tingkat provinsi adalah MEKANIKA.

Biologi Untuk SMA : Ringkasan Materi & Latihan Soal Biologi Internasional

Pengarang : Agus D. Permana (TOBI)
Subyek       : Olimpiade - Biology - SMA/MA
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2008
Tempat       : BANDUNG
Klasifikasi  :
371.357.0
Kolasi         : 264 hlm.


Sinopsis     :
Biologi saat ini dapat dikatakan sebagai suatu ilmu modern yang lebih menarik untuk dipelajari. Perkembangan biologi di berbagai bidang seperti bioteknologi, lingkungan, kedokteran, pertanian, peternakan, kelautan dan lain-lain telah mempengaruhi kehidupan sosial dan ekonomi di masyarakat.
International Biology Olympiad (IBO) adalah

International Biology Olympiad : Latihan Soal dan Pembahasan

Pengarang : Agus D. Permana (TOBI)
Subyek       : Olimpiade - Biology - SMA/MA
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2009
Tempat       : BANDUNG
Klasifikasi  :
271.357.0
Kolasi         : 197 hlm.


Sinopsis     :
International Biology Olympiad (IBO) adalah kompetisi dunia para siswa setingkat Sekolah Menengah Atas (SMA), dan telah dilakukan sebanyak 19 kali. Indonesia telah mengikuti IBO dengan mengirim siswa sejak tahun 2000.Kemampuan para siswa akan diuji dalam menjawab persoalan-persoalan biologi teori maupun praktek. Keingintahuan dan

LANGKAH SUKSES MENUJU OLIMPIADE KOMPUTER TINGKAT SMP/ SMA/ MA

Pengarang : Nur Rokhman
Subyek       : Olimpiade - Komputer - SMA/MA
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : JAKARTA
Klasifikasi  :
371.366.0
Kolasi         : 169 hlm.


Sinopsis     :
Lomba keilmuan selain merupakan ajang untuk menunjukkan prestasi, secara umum juga dapat digunakan sebagai parameter keberhasilan pendidikan pada suatu daerah. Secara nasional, lomba keilmuan dilaksanakan oleh Departemen Pendidikan Nasional, mulai tingkat kabupaten/ kota, propinsi sampai tingkat nasional, yang dikenal dengan nama Olimpiade Sains Nasional (OSN). Pada tingkat internasional, lomba dalam bidang Komputer dikenal dengan nama International Olympiad in Informatic (IOI).

PROBLEM SOLVING KIMIA ORGANIK : SUKSES MENGGAPAI OLIMPIADE KIMIA TINGKAT SMA

Pengarang : Drs. Riswiyanto S., M.Si
Subyek       : Olimpiade Sains - Kimia - SMA
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : JAKARTA
Klasifikasi  :
371.366.0
Kolasi         : 292 hlm.


Sinopsis     :
Buku ini disusun berdasarkan pengalaman mengajar dan ditambah dari berbagai rujukan, serta mempunyai kedalaman setara semester enam dari jurusan kimia. Banyak contoh-contoh penyesaian soal-soal kimia yang ada dalam buku ini, membantu siswa-siswi yang akan mendalami kimia organik dan untuk persiapan mengikuti lomba olimpiade sains seperti IChO (International Chemistry Olmypiad). Buku ini sangat bermanfaat bagi siswa yang mempersiapkan untuk lomba sains bidang kimia dan para mahasiswa berbasis sains dapat juga menggunakan buku ini sebagai tambahan. Kami juga menganjurkan buku ini dibaca oleh guru-guru SMA. Karena di dalamnya banyak contoh-contoh soal yang jelas dan mudah dipahami. 

The Miracle of Enzyme Self Healing Program

Pengarang : Prof. Hiromi Shinya, MD
Subyek       : Kesehatan - Keajaiban Enzym
Penerbit     : Qanita
Tahun          : 2012
Tempat       : BANDUNG
Klasifikasi  : 612.015.1

Kolasi         : 312 hlm.


Sinopsis     :
Buku berjudul The Miracle of Enyzmne ini berisi rahasia hidup sehat dengan cara memelihara keseimbangan enzim - enzim yang terdapat dalam tubuh. Bagaimana caranya adalah dengan mengkonsumsi makanan yang sehat dan minum segar. Prof Hiromi merupakan dokter ahli penyakit dalam (ahli usus terkemuka dunia). Kesehatan usus dalam tubuh ini selalu berkaitan dengan pola kebiasaan makan dan minum sehari-hari. Dia meneliti akibat yang mengerikan akibat dari pola makan yang jelek adalah bentuk usus benjol-benjol, bisul-bisul, bercak-bercak hitam, dan menyempit. Dikarenakan tugas usu menyerap makanan, tugas tersebut tidak bisa dilakukan jika makanan yang masuk tidak memenuhi syarat. Akibatnya usus akan bekerja sangat keras menyerap sari makanan. Akibat negatifnya pertumbuhan sel-sel tUbuh kurang baik, daya tahan tubuh jelek, sel radikal bebas bermunculan, penyakit timbul, dan kulit cepat menjadi tua (berkeriput).   

Langkah Sukses Menuju Olimpiade Ekonomi

Pengarang : Tim LOPI
Subyek       : Olimpiade Ekonomi - tingkat Nasional/ Internasional
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : JAKARTA
Klasifikasi  : 330.001

Kolasi         :  viii
, 286 p. : ill ; 30 cm


Sinopsis     : 
Buku Langkah Sukses Menuju Olimpiade Ekonomi ini ditulis oleh Tim Lembaga Olimpiade Pendidikan Indonesia (LOPI) dengan tujuan membantu para siswa Sekolah Menengah Atas/ Madrasah Aliyah (SMA/ MA) dalam mempersiapkan diri pada: 1). Keikutsertaan dalam rangkaian kegiatan OSN bidang ekonomi, mulai dari seleksi tingkat Kabupaten/ Kota, Provinsi, sampai tingkat Nasional; 2) Ujian Nasional, mengingat mata pelajaran Ekonomi merupakan salah satu mata pelajaran yang diujikan bagi siswa SMA/MA Jurusan IPS; dan 3)

Materi Persiapan Olimpiade Ilmu Kebumian Tingkat SMA/ MA

Pengarang : Zadrach L. Dupe, dkk
Subyek       : Olimpiade Ilmu Kebumian - tingkat Nasional/ Internasional
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : JAKARTA
Klasifikasi  : 373.598

Kolasi         : 
ix, 264 p. : ill ; 25 cm


Sinopsis     : 
Mutu sumber daya manusia suatu bangsa ditentukan oleh kualitas pendidikan bangsa tersebut, termasuk didalamnya infrastruktur baik fisik maupun non fisik. Dalam usaha mewujudkan pendidikan yang bermutu, pemerataan tingkat pendidikan di Indonesia dan untuk mendidik peserta didik menjadi manusia yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, sehat, berilmu, kreatif, mandiri serta bertanggung jawab, maka Direktorat Jendral Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah meluncurkan program berkelanjutanOlimpiade Sains Nasional.Salah satu bidang ilmu yang dilombakan

Persiapan Mengikuti Olimpiade ASTRONOMI Tingkat SMA/ MA

Pengarang : Suryadi Siregar
Subyek       : Olimpiade Astronomi - tingkat Nasional/ Internasional
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : JAKARTA
Klasifikasi  : 531.1

Kolasi         :  vi, 174 p. : ill ; 29 cm


Sinopsis     :
Buku ini berjudul Persiapan Mengikuti Olimpiade Astronomi, merupakan rangkaian seri tulisan semi populer mengenai Astronomi dan ilmu yang bertautan, ditujukan bagi siswa Sekolah Menengah Atas yang ingin mendalami astronomi - astrofisika dan aspek tentang gerak dan lintasan bintang, planet dan benda-benda kecil yang ada dalam Tata Surya. Sebagai persiapan mengikuti Olimpiade Sains maupun untuk memperkaya pengetahuan tentang Bumi dan Antariksa.