Kimia Organik

Pengarang   : Riswiyanto
Subjek          : Kimia Dasar
No Buku       : REF 661.8 RIS k
Penerbit       : Erlangga
Tahun            : 2009
Tempat         : Jakarta
ISBN             :
9789790335851
Kolasi           : xxi, 447 p. : ill ; 25 cm
Abstrak         : 

Jumlah senyawa organik sudah mencapai jutaan dengan ditemukannya senyawa baru hasil sintesis para ahli kimia organik. Dengan demikian, semakin banyak hal yang dapat dipelajari dan harus kita ketahui mengenai senyawa organik. Dibandingkan buku-buku kimia organik lainnya, buku ini mempunyai kelebihan dalam hal soal-soal latihan yang sangat banyak berikut langkah-langkah [enyelesaiannya. Di akhir setiap bab terdapat 'Topik Selingan' untuk memberikan gambaran hubungan antara ilmu kimia yang baru saja diajarkan dengan senyawa kimia yang ada dalam kehidupan sehari-hari.
Buku ini sangat bermanfaat untuk mahasiswa MIPA(Kimia, Farmasi, Biologi), Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, Teknik Kimia, Pertanian, Perikanan, Kehutanan, D-3 Terapan, D-3 Kimia Analisis, D-3 Keperawatan, Guru-guru Kimia SMA dan Siswa-siswa SMA yang dipersiapkan mengikuti Olimpiade Sains seperti ICho (International Chemistry Olympiad) serta OSN (Olimpiade Sains Nasional).

Silahkan baca buku referensi ini di Perpustakaan SMA N 3 Yogyakarta

0 komentar: