Materi Persiapan Olimpiade Ilmu Kebumian Tingkat SMA/ MA

Pengarang : Zadrach L. Dupe, dkk
Subyek       : Olimpiade Ilmu Kebumian - tingkat Nasional/ Internasional
Penerbit     : PT. Bina Prestasi Insani
Tahun          : 2012
Tempat       : JAKARTA
Klasifikasi  : 373.598

Kolasi         : 
ix, 264 p. : ill ; 25 cm


Sinopsis     : 
Mutu sumber daya manusia suatu bangsa ditentukan oleh kualitas pendidikan bangsa tersebut, termasuk didalamnya infrastruktur baik fisik maupun non fisik. Dalam usaha mewujudkan pendidikan yang bermutu, pemerataan tingkat pendidikan di Indonesia dan untuk mendidik peserta didik menjadi manusia yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, sehat, berilmu, kreatif, mandiri serta bertanggung jawab, maka Direktorat Jendral Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah meluncurkan program berkelanjutanOlimpiade Sains Nasional.Salah satu bidang ilmu yang dilombakan
adalah Sains Kebumian yang dimulai pada tahun 2008. Buku Materi Persiapan Ilmu Kebumian ini merupakan pegangan bagi guru dan siswa SMA atau sederajat yang berminat terhadap ilmu kebumian secara umum ataupun yang ingin mempersiapkan diri ikut berlomba dalam olimpiade sains kebumian baik di tingkat nasional maupun tingkat internasional.
Buku ini ditulis dalam 2 jilid, dimana jilid pertama bermuatan materi Astronomi, Geofisika, Geologi, dan Meteorologi serta Bencana Kebumian sedangkan jilid ke 2 berisikan materi Oseanografi.

1 komentar:

Unknown said...

Maaf, kalau boleh bertanya. Buku ini di jualbelikan atau tidak? Kalau ada informasi buku ini bisa hubungin saja di email atau twitter @jungie_hyun